Skip to main content
Back

Powell indikasikan tidak terburu-buru memangkas suku bunga

12 Februari 2025


Global
Pasar saham Amerika Serikat bergerak fluktuatif dibayangi kekhawatiran kebijakan tarif Trump. Uni Eropa dikabarkan mempersiapkan balasan dari tarif AS terhadap baja dan aluminium. Di sisi lain, komentar Ketua The Fed Powell menegaskan bahwa The Fed tidak terburu-buru memangkas suku bunga karena kondisi ekonomi AS yang masih kuat. Indeks S&P 500 naik tipis 0.03% dan imbal hasil UST 10Y naik 4bps ke 4.54%.   

Asia
Pasar Asia Pasifik bergerak turun dibayangi kekhawatiran kebijakan tarif Trump. Indeks MSCI Asia Pasifik turun 0.49% dengan Indeks CSI 300 turun 0.46% dikarenakan saham teknologi China di Hongkong melemah, dengan Tencent dan Xiaomi menjadi pemberat kinerja indeks. Indeks HSI Hongkong juga turun 1.06%. Sementara itu, pasar masih menunggu data inflasi AS yang dapat memengaruhi kebijakan The Fed. 

Indonesia

Pasar saham Indonesia melemah dengan Indeks IDX80 turun 1.63% di mana sektor infrastruktur menjadi pemberat kinerja indeks. Selain itu, IHSG berada di level 6531 yang merupakan level terendah sejak Desember 2021. Investor asing mencatat penjualan bersih IDR469 miliar. Sementara itu, Indeks Obligasi BINDO naik 0.03% dan imbal hasil SBN 10Y turun 3bps ke 6.82%.

 



Unduh Dokumen

12 Februari 2025


Global
Pasar saham Amerika Serikat bergerak fluktuatif dibayangi kekhawatiran kebijakan tarif Trump. Uni Eropa dikabarkan mempersiapkan balasan dari tarif AS terhadap baja dan aluminium. Di sisi lain, komentar Ketua The Fed Powell menegaskan bahwa The Fed tidak terburu-buru memangkas suku bunga karena kondisi ekonomi AS yang masih kuat. Indeks S&P 500 naik tipis 0.03% dan imbal hasil UST 10Y naik 4bps ke 4.54%.   

Asia
Pasar Asia Pasifik bergerak turun dibayangi kekhawatiran kebijakan tarif Trump. Indeks MSCI Asia Pasifik turun 0.49% dengan Indeks CSI 300 turun 0.46% dikarenakan saham teknologi China di Hongkong melemah, dengan Tencent dan Xiaomi menjadi pemberat kinerja indeks. Indeks HSI Hongkong juga turun 1.06%. Sementara itu, pasar masih menunggu data inflasi AS yang dapat memengaruhi kebijakan The Fed. 

Indonesia

Pasar saham Indonesia melemah dengan Indeks IDX80 turun 1.63% di mana sektor infrastruktur menjadi pemberat kinerja indeks. Selain itu, IHSG berada di level 6531 yang merupakan level terendah sejak Desember 2021. Investor asing mencatat penjualan bersih IDR469 miliar. Sementara itu, Indeks Obligasi BINDO naik 0.03% dan imbal hasil SBN 10Y turun 3bps ke 6.82%.

 



Unduh Dokumen

  • IWH: Akselerasi pertumbuhan ekonomi AS mengangkat sentimen pasar

    Investment Weekly Highlights

    Baca selengkapnya
  • Seeking Alpha Desember 2025: Meneropong potensi pasar finansial 2026

    Seeking Alpha

    Baca selengkapnya
  • IWH: Menunggu Rapat Bank Indonesia

    Investment Weekly Highlights

    Baca selengkapnya
Lihat semua
Informasi libur

Menyambut Tahun Baru 2026, kantor kami tidak beroperasi pada 31 Desember 2025 s.d. 1 Januari 2026 dan akan kembali beroperasi pada 2 Januari 2026. Selengkapnya

View more
Siaran Pers

Manulife Wealth & Asset Management Akuisisi Schroders Indonesia. Selengkapnya.

View more
Informasi libur

Menyambut Tahun Baru 2026, kantor kami tidak beroperasi pada 31 Desember 2025 s.d. 1 Januari 2026 dan akan kembali beroperasi pada 2 Januari 2026. Selengkapnya

View more
Siaran Pers

Manulife Wealth & Asset Management Akuisisi Schroders Indonesia. Selengkapnya.

View more