Skip to main content
Back

China memangkas suku bunga

24 September 2024


Global
Pasar saham Amerika Serikat melanjutkan penguatan setelah Presiden The Fed Minneapolis memberi sinyal pemangkasan FFR di sisa tiga bulan tahun ini  masih mungkin berlanjut sebesar 50bps lagi.  S&P500 menguat 0.28%.  Selain itu, data aktivitas bisnis terakhir tetap menunjukkan penguatan moderat, naik 0.2 poin ke 54.4,  memberi sinyal kondisi ekonomi yang masih tetap resilien.  Imbal hasil UST10Y stabil di kisaran 3.75%.    

Asia
Sejalan dengan Amerika Serikat, pasar Asia pun secara umum melanjutkan penguatan.  MSCI Asia Pacific ex Japan menguat 0.3%, terutama ditopang saham-saham sektor teknologi.  Selain itu, China menurunkan 14D reverse repo rate sebesar 0.1bps ke 1.85%.  Hari Selasa ini pun beberapa lembaga dan regulator masih melanjutkan pertemuan untuk merumuskan stimulus-stimulus baru untuk menopang ekonomi. 

Indonesia

IHSG menguat 0.42% ke level 7775.72,  LQ45 menguat 1.24%, ditopang terutama oleh sektor material dasar dan finansial. Investor asing mencatatkan pembelian bersih senilai USD1.23 Miliar.  Rilis data APBN terkini menunjukkan realisasi belanja sebesar IDR1369 Triliun, atau 55.5% dari pagu, sehingga di 4 bulan terakhir 2024 pagu belanja yang masih tersedia sebesar 45%. Imbal hasil SBN10Y stabil naik ke 6.47%.
 



Unduh Dokumen

24 September 2024


Global
Pasar saham Amerika Serikat melanjutkan penguatan setelah Presiden The Fed Minneapolis memberi sinyal pemangkasan FFR di sisa tiga bulan tahun ini  masih mungkin berlanjut sebesar 50bps lagi.  S&P500 menguat 0.28%.  Selain itu, data aktivitas bisnis terakhir tetap menunjukkan penguatan moderat, naik 0.2 poin ke 54.4,  memberi sinyal kondisi ekonomi yang masih tetap resilien.  Imbal hasil UST10Y stabil di kisaran 3.75%.    

Asia
Sejalan dengan Amerika Serikat, pasar Asia pun secara umum melanjutkan penguatan.  MSCI Asia Pacific ex Japan menguat 0.3%, terutama ditopang saham-saham sektor teknologi.  Selain itu, China menurunkan 14D reverse repo rate sebesar 0.1bps ke 1.85%.  Hari Selasa ini pun beberapa lembaga dan regulator masih melanjutkan pertemuan untuk merumuskan stimulus-stimulus baru untuk menopang ekonomi. 

Indonesia

IHSG menguat 0.42% ke level 7775.72,  LQ45 menguat 1.24%, ditopang terutama oleh sektor material dasar dan finansial. Investor asing mencatatkan pembelian bersih senilai USD1.23 Miliar.  Rilis data APBN terkini menunjukkan realisasi belanja sebesar IDR1369 Triliun, atau 55.5% dari pagu, sehingga di 4 bulan terakhir 2024 pagu belanja yang masih tersedia sebesar 45%. Imbal hasil SBN10Y stabil naik ke 6.47%.
 



Unduh Dokumen

  • IWH: Ketidakpastian penurunan suku bunga The Fed lanjutan

    Investment Weekly Highlights

    Baca selengkapnya
  • IDB: Menantikan rilis data ekonomi AS pasca government shutdown

    Investment Daily Bread

    Baca selengkapnya
  • IDB: Memudarnya optimisme penurunan FFR di Desember

    Investment Daily Bread

    Baca selengkapnya
Lihat semua
Siaran Pers

Manulife Wealth & Asset Management Akuisisi Schroders Indonesia. Selengkapnya.

View more
Siaran Pers

Manulife Wealth & Asset Management Akuisisi Schroders Indonesia. Selengkapnya.

View more