Skip to main content
Back

Bursa saham Amerika Serikat menghentikan kenaikan beruntunnya

28 November, 2023

 

Global

Bursa saham Amerika Serikat terkoreksi setelah rally selama empat minggu berturut-turut. S&P 500 turun 0.20%. Volume perdagangan tetap tipis menjelang akhir bulan November, nilai transaksi pasar sekitar 25% di bawah rata-rata selama 30 hari. Penjualan rumah baru di bulan Oktober turun menjadi 679 ribu, lebih rendah dibandingkan bulan sebelumnya 719 ribu karena tingkat suku bunga KPR yang tinggi membebani permintaan akan rumah. Imbal hasil UST 10 tahun turun menjadi 4.38%.  
 

Asia

Bursa saham Asia melemah karena kekhawatiran terhadap kesehatan ekonomi China membayangi sentimen. MSCI Asia Pacific turun 0.25%. Pasar saham China melemah setelah data menunjukkan pertumbuhan laba industri melambat di bulan Oktober menjadi 2.7% YoY, namun pelemahan pasar saham berkurang menyusul adanya laporan Presiden Xi Jinping akan bertemu dengan perusahaan-perusahaan teknologi di Shanghai.     
 

Indonesia

IHSG menguat di hari ketiga sebesar 0.05%, sementara BINDO melemah 0.10%. Investor asing di pasar saham membukukan pembelian bersih senilai IDR832.03 miliar. Imbal hasil obligasi pemerintah IDR tenor 10 tahun naik menjadi 6.73%. 

 



Unduh Dokumen



28 November, 2023

 

Global

Bursa saham Amerika Serikat terkoreksi setelah rally selama empat minggu berturut-turut. S&P 500 turun 0.20%. Volume perdagangan tetap tipis menjelang akhir bulan November, nilai transaksi pasar sekitar 25% di bawah rata-rata selama 30 hari. Penjualan rumah baru di bulan Oktober turun menjadi 679 ribu, lebih rendah dibandingkan bulan sebelumnya 719 ribu karena tingkat suku bunga KPR yang tinggi membebani permintaan akan rumah. Imbal hasil UST 10 tahun turun menjadi 4.38%.  
 

Asia

Bursa saham Asia melemah karena kekhawatiran terhadap kesehatan ekonomi China membayangi sentimen. MSCI Asia Pacific turun 0.25%. Pasar saham China melemah setelah data menunjukkan pertumbuhan laba industri melambat di bulan Oktober menjadi 2.7% YoY, namun pelemahan pasar saham berkurang menyusul adanya laporan Presiden Xi Jinping akan bertemu dengan perusahaan-perusahaan teknologi di Shanghai.     
 

Indonesia

IHSG menguat di hari ketiga sebesar 0.05%, sementara BINDO melemah 0.10%. Investor asing di pasar saham membukukan pembelian bersih senilai IDR832.03 miliar. Imbal hasil obligasi pemerintah IDR tenor 10 tahun naik menjadi 6.73%. 

 



Unduh Dokumen



  • IWH: Ketidakpastian penurunan suku bunga The Fed lanjutan

    Investment Weekly Highlights

    Baca selengkapnya
  • IDB: Menantikan rilis data ekonomi AS pasca government shutdown

    Investment Daily Bread

    Baca selengkapnya
  • IDB: Memudarnya optimisme penurunan FFR di Desember

    Investment Daily Bread

    Baca selengkapnya
Lihat semua
Siaran Pers

Manulife Wealth & Asset Management Akuisisi Schroders Indonesia. Selengkapnya.

View more
Siaran Pers

Manulife Wealth & Asset Management Akuisisi Schroders Indonesia. Selengkapnya.

View more